Pengaturan Pagi Hari Polsek Lemahabang, Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat

    Pengaturan Pagi Hari Polsek Lemahabang, Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat

    KAB. CIREBON - Pagi hari merupakan jam sibuk lalu lintas jalan, apalagi pada saat anak-anak sekolah mulai beraktifitas menuju sekolahnya masing-masing, hal ini tentu beresiko terjadinya beberapa kerawanan seperti kemacetan, pencurian dengan kekerasan, laka lantas dan bahkan tawuran anak sekolah, untuk itu sebagai salah satu bentuk kinerja kepolisian dalam melakukan pelayanan kepada masyarakat Polsek Lemahabang Polresta Cirebon melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas diberbagai titik rawan di antaranya dipertigaan Cipeujeuh Wetan, Selasa Pagi (11/06/2024).

    Saat pelaksanaan kegiatan kepolisian pengaturan lalu lintas tersebut anggota Polsek Lemahabang memberikan pesan kamtibmas kepada masyarakat pengguna jalan raya agar patuh akan peraturan lalu lintas karena dengan patuh peraturan lalu lintas akan meminimalisir angka kecelakaan di jalan raya.

    Di tempat terpisah Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, SIK., SH., MH. melalui Kapolsek Lemahabang Kompol Sutarja, SH., MH. menjelaskan bahwa giat pengaturan lalu lintas pagi hari adalah sebagai bentuk pelayanan kinerja kepolisian kepada masyarakat, dan tujuan pengaturan lalu lintas selain untuk mengurangi angka kemacetan dan kecelakaan di jalan raya adalah untuk memberikan edukasi tentang pentingnya mematuhi aturan berlalu lintas serta upaya nyata Kepolisian dalam melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat, pungkasnya.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Polsek Beber...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Susukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Tokoh Masyarakat Desa Susukan Kab. Cirebon Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Lemahabang garap lahan kosong di belakang kantor Polsek Lemahabang.
    Tingkatkan Sambang dan Silaturahmi Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. ajak sejumlah elemen masyarakat jaga Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Berikan Kenymanan Pengguna Jalan, Polsek Plered Gatur Pagi
    Polsek Kaliwedi Intensifkan Ph Pagi Menjaga Kamtibmas Dan Lalu Lintas Agar Tetap Kondusif
    Polri peduli cegah Stunting Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Akp. Wawan Hermawan,S.H berikan santunan kepada Anak di Desa Gagasari
    Cegah kejahatan malam Polsek Gebang Polresta Cirebon lakukan Patroli malam di pemukiman warga
    Polsek Gebang Polresta Cirebon Laksanakan Pengamanan dan monitoring kegiatan Kampanye  pemilu 2024

    Ikuti Kami